Semua teh tentu saja akan mengandung sejumlah asam tannat yang dimana itu semua bila dikombinasikan dengan makanan akan mengurangi penyerapan zat besi dalam tubuh anda.
Jadi untuk saat ini tentang minum teh terlalu banyak selama menstruasi mungkin tidak hanya menyebabkan kekurangan zat besi dalam tubuh anda. Tapi juga mulai dapat menyebabkan sakit kepala, mudah tersinggung, insomnia, gelisah, dan muncul rasa gugup.
Yang terbaik adalah untuk para wanita yang sedang menstruasi lebih baik minum air hangat daripada teh hangat.